Vivo T3 Ultra Spesifikasi Lengkap & Harga Terbaru

Kali ini ada pembahasan menegnai Vivo T3 Ultra Spesifikasi Lengkap & Harga Terbaru, simak berikut ini jelasnya.

Saat ini pilihan smartphone memang sangat beragam dan menawarkan fitur-fitur yang menarik. Seperti kali ini kalian juga bisa untuk mengetahui juga terkait seperti apa Vivo T3 Ultra Spesifikasi Lengkap & Harga Terbaru, ada pembahasan lebih lanjutnya memang untuk hal tersebut.

Buat kalian yang selalu update dengan berbagai perkembangan yang ada saat ini pastinya dapat diketahui juga ada banyak fitur baru tentunya. Sehingga membuat smartphone yang ada saat ini memiliki teknologi yang pastinya sangat canggih juga.

Untuk pembahasan yang lebih lanjutnya tentang topik tersebut memang kalian nanti juga bisa untuk mengetahuinya pada artikel yang ada dibawah tentunya. Maka dari itu langsung saja kalian coba lihat nantinya pembahasan tersebut agar bisa dimengerti seperti apa.

Pada pembahasan berikut ini kalian bisa tau seperti apa smartphone vivo T3 Ultra dengan spesifikasi dan juga harga terbarunya yang bisa diketahui. Langsung saja mengenai hal tersebut bisa kalian coba lihat kali ini dan juga bisa dimengerti pastinya seperti apa.

Vivo T3 Ultra Spesifikasi Lengkap & Harga Terbaru

Kali ini vivo memang belum lama ini mengumumkan smartphone terbaru mereka yaitu vivo T3 Ultra pada September 2024. Pastinya kita akan mengupas lebih dalam tentunya terkait seperti apa saja spesifikasinya dan juga harga terbarunya yang dapat kalian coba ketahui:

Spesifikasi Vivo T3 Ultra

Platform:

  • OS: Android 14, Funtouch 14
  • Chipset: Mediatek Dimensity 9200+ (4 nm)
  • CPU: Octa-core (1×3.35 GHz + 3×3.0 GHz + 4×2.0 GHz)
  • GPU: Immortalis-G715 MC11

Layar:

  • Tipe: AMOLED, HDR10+, 120Hz
  • Ukuran: 6.78 inci
  • Resolusi: 1260 x 2800 pixels
  • Perlindungan: Schott Xensation Alpha

Jaringan:

  • Teknologi: GSM, HSPA, LTE, 5G
  • Band 2G: GSM 850/900/1800/1900 (SIM 1 & SIM 2)
  • Band 3G: HSDPA 850/900/1900/2100
  • Band 4G: 1, 3, 4, 5, 7, 8, 18, 19, 26, 28, 38, 39, 40, 41
  • Band 5G: 1, 3, 5, 8, 28, 40, 77, 78 SA/NSA
  • Kecepatan: HSPA, LTE, 5G

Dimensi dan Berat:

  • Ukuran: 164.4 x 75.1 x 7.6 mm
  • Berat: 192 g
  • Konstruksi: Kaca depan dan belakang
  • SIM: Dual SIM (Nano-SIM), tahan debu/air (IP68)

Penyimpanan:

  • Internal: 256GB dengan 8GB atau 12GB RAM
  • Slot Kartu: Tidak ada

Kamera Utama:

  • Dual: 50 MP (wide) + 8 MP (ultrawide)
  • Fitur: Flash LED, panorama, HDR
  • Video: 4K@30fps, 1080p@30fps

Kamera Selfie:

  • Single: 50 MP (wide)
  • Fitur: HDR
  • Video: 4K@30fps, 1080p@30fps

Audio dan Konektivitas:

  • Speaker Stereo: Ada
  • Jack 3.5mm: Tidak ada
  • Wi-Fi: Wi-Fi 6
  • Bluetooth: 5.3
  • GPS: Ada
  • NFC: Ada
  • USB: USB Type-C 2.0, OTG

Fitur Tambahan:

  • Sensor: Sidik jari (under display), accelerometer, gyro, proximity, kompas

Baterai:

  • Tipe: Li-Ion 5500 mAh
  • Pengisian: 80W wired, reverse wired

Smartphone ini mendukung berbagai jaringan termasuk GSM, HSPA, LTE, dan 5G. Untuk 2G, ia kompatibel dengan GSM 850/900/1800/1900. Di jaringan 3G, mendukung HSDPA 850/900/1900/2100, dan untuk 4G, mendukung banyak band seperti 1, 3, 4, dan lainnya. Pada 5G, mendukung band seperti 1, 3, 5, dan 28. Kecepatan internetnya mencakup HSPA, LTE, dan 5G.

Perangkat ini memiliki dimensi 164.4 x 75.1 x 7.6 mm dan berat 192 g dengan desain kaca di depan dan belakang. Smartphone ini tahan debu dan air (IP68) dan menggunakan dual SIM Nano-SIM. Layar AMOLED-nya berukuran 6.78 inci dengan resolusi 1260 x 2800 pixels, mendukung HDR10+ dan refresh rate 120Hz, serta dilindungi oleh Schott Xensation Alpha.

Penyimpanan internal tersedia dalam opsi 256GB dengan RAM 8GB atau 12GB, dan tidak ada slot untuk kartu memori eksternal. Sistem operasinya adalah Android 14 dengan antarmuka Funtouch 14. Ditenagai oleh chipset Mediatek Dimensity 9200+ dengan CPU octa-core dan GPU Immortalis-G715 MC11.

Kamera utama memiliki dua lensa: 50 MP (wide) dan 8 MP (ultrawide), dengan fitur flash LED, panorama, dan HDR, serta mampu merekam video 4K dan 1080p. Kamera selfie-nya 50 MP dengan HDR dan juga mendukung video 4K dan 1080p.

Untuk audio, smartphone ini memiliki speaker stereo dan tidak memiliki jack audio 3.5mm. Konektivitas mencakup Wi-Fi 6, Bluetooth 5.3, GPS, NFC, dan port USB Type-C 2.0 dengan OTG. Fitur tambahan termasuk sensor sidik jari di bawah layar dan berbagai sensor lainnya. Baterainya berkapasitas 5500 mAh dengan pengisian cepat 80W dan pengisian balik.

Harga Vivo T3 Ultra

Rumor menyebutkan bahwa Vivo T3 Ultra kemungkinan akan dijual dengan harga sekitar Rp 6 juta. Selain itu, perangkat ini juga diperkirakan akan tersedia dalam varian warna hijau.

Begitu tadi sudah kita jelaskan mengenai seperti apa smartphone vivo T3 Ultra yang bisa kalian coba ketahui dari spesifikasi dan juga harganya yang bisa kalian ketahui. Jelas dengan begitu kalian bisa melihatnya dan gimana menurut kalian tentang topik tersebut?

smartphone